Pertama jumpa
Pertemuan yang ga disengaja bulan Februari 2019 di pasar kuliner belakang balok bukittinggi. Awal komunikasipun di mulai melalui sosmed, saling berhubungan dan intens di masa pendekatan.
Hubungan
Tanggal 25 Mei 2019 kami mulai menjalin komitmen dan berniat serius sampai ke jenjang pernikahan sambil memantapkan hati dan diri satu sama lain.
Lamaran
Setelah berpacaran selama 4thn. Dengan banyak nya cerita suka dan duka bersama. Pada tanggal 5 Januari 2024 akhirnya tiba hari dimana kami melangsungkan lamaran bersama dengan keluarga.
Menikah
Melalui perjalanan yang tidak singkat,lika liku hubungan yang kami jalani berdua, dengan niat untuk menyempurnakan ibadah, kami akan melangsungkan Pernikahan Jumat, 21 Juni 2024 dan Resepsi Sabtu, 22 Juni 2024