Pertemuan
Tidak ada yang kebetulan di dunia ini, semua sudah tersusun rapi oleh yang maha kuasa, kita tidak bisa memilih kepada siapa kita akan jatuh cinta, setelah lama tidak bertemu, pada tanggal 1 Oktober 2023 kami bertemu kembali melalui perantara keluarga.
Pendekatan
Katanya cinta dapat tumbuh dengan kebersamaan seiring berjalannya waktu kami semakin dekat dan merasa cocok, kamipun berkomitmen menjalankan hubungan yang lebih serius.
Lamaran
Kehendak-Nya menuntun kami pada sebuah pertemuan yang tak pernah di sangka hingga akhirnya membawa kami pada sebuah ikatan, kami melangsungkan acara lamaran 3 Desember 2023.
Pernikahan
Hal yang tidak bisa di tebak, tetapi selalu menjadi takjub dan dia adalah yang terbaik yang di pilihkan allah untuk menjadi teman hidup, kami memutuskan untuk mengikrarkan janji suci pernikahan kami pada 17 april 2024 sebagai mana yang pernah dikatakan oleh saydina ali bin abi thalib "apa yang menjadi takdirmu akan menemukan jalannya untuk menemukanmu"