-
Undangan PernikahanPerwira & DesiKepada Yth;
Bapak/Ibu/Saudara/iTamu UndanganDi Tempat -
Assalamu'alaikum Wr WbTanpa mengurangi rasa hormat, kami bermaksud mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i pada acara resepsi pernikahan kami
-
PerwiraPerwira Adi TrisnoPutra Pertama dari
Bapak Zulkifli & Ibu Nursyamsiwarni -
DesiDesi Ratna Sari, A.MdPutri Ketiga dari
Bapak M.Nasir & Ibu Upik -
Akad NikahJumat112024OktoberPukul 13:30 WIB s/d SelesaiLokasi AcaraMesjid Nurul Falah Komp. Kuala Nyiur II,
Kel. pasie Nan Tigo, Kec. Koto Tangah, Kota Padang00Hari00Jam00Menit00Detik -
ResepsiMinggu132024OktoberPukul 10:00 WIB s/d SelesaiLokasi AcaraJln. Cikarau, Dadok Tunggul Hitam,
Kec. Tangah, Kota Padang, Sumatera Barat 2558600Hari00Jam00Menit00Detik -
Jln. Cikarau, Dadok Tunggul Hitam,Petunjuk Ke Lokasi
Kec. Tangah, Kota Padang, Sumatera Barat 25586 -
Galeri Foto Mempelai
-
Our Love StoryPertemuanFebruari 2020, Awal pertama kali kami bertemu, saat saya sedang bekerja di DPRD PROV. SUMBAR dan ia melakukan magang ditempat yang sama. Seiring berjalannya waktu, pada 8 Juni 2020 saya memberanikan diri untuk menyatakan perasaan ini kepadanya.PertunanganSetelah beberapa waktu, di tahun ke 3 tepat nya di tgl 7 juli 2024 saya menunjukkan keseriusan dengan membawa kedua orang tua dan keluarga untuk bersilahturahmi dan kemudian merundingkan hari baik untuk pernikahan kami.MenikahKami memutuskan untuk berkomitmen dan saling menerima kekurangan masing masing. Menjalani ibadah terpanjang bersama sama
-
Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir.Surah Ar Ruum : 21
-
Guest BookKirim do'a dan ucapan anda serta
konfirmasi kehadiran dengan klik tombol
dibawah ini -
Wedding GiftTerima kasih telah menambah semangat kegembiraan pernikahan kami dengan kehadiran dan hadiah indah Anda.BANK NAGARI71000220557033PERWIRA ADI TRISNOBANK BRI547501038781535PERWIRA ADI TRISNO
-
Wedding GiftTerima kasih telah menambah semangat kegembiraan pernikahan kami dengan kehadiran dan hadiah indah Anda.DANA081333413344PERWIRA ADI TRISNO
-
Merupakan suatu kebahagiaan bagi kami atas kehadiran Bapak/Ibu untuk memberikan doa restuHormat Kami Yang MengundangPerwira & Desi
Nama