Pertama jumpa
Pertama kali bertemu di bioskop tahun 2016, kenapa kami bisa nonton bioskop bersama ? Karena kami menemani sepasang kekasih yang ingin nonton, biar mereka tidak berduan saja.
Hubungan
Sampai di tahun 2023 kami tidak memiliki hubungan yang khusus, kami hanya berteman, teman bermain game, teman makan, teman nonton bioskop, sampai dengan di bulan juli 2023 kami memutuskan ke arah yang lebih serius yaitu pernikahan.
Laki-laki dan perempuan di persatukan bukan karena merasa cocok, tapi karena mereka bisa saling melengkapi baik itu dari segi kekurangan maupun kelebihannya, dan dari situ lah kami berdua yakin untuk melangkah bersama, merangkai cerita bahagia, dan membangun kehidupan baru bersama